Istilah Bisnis

HPP (Harga Pokok Penjualan): Rumus, Cara Hitung, dll

HPP adalah salah satu yang paling penting diketahui sebelum menentukan harga jual. Perlu diingat bahwa ada beberapa pertimbangan sebelum menentukan harga jual yang ditawarkan kepada pelanggan, salah satunya adalah harga pokok penjualan ini. Jika kamu tidak menghitungnya dengan baik, bisa jadi bisnis kamu nantinya akan mengalami kerugian. Apa Itu HPP (Harga Pokok Penjualan)? Harga Pokok […]

HPP (Harga Pokok Penjualan): Rumus, Cara Hitung, dll Read More »

Apa Itu Virtual Account (VA)? Defisini, Cara Bayar, dll

Salah satu metode pembayaran yang paling diminati saat ini adalah virtual account (VA). Pembayaran satu ini dianggap sebagai salah satu metode pembayaran paling efisien dan mudah terutama untuk yang suka belanja online. Kira-kira kenapa metode pembayaran yang satu ini diminati dan wajib ada di toko online kamu? Apa Itu Virtual Account? Arti virtual account adalah

Apa Itu Virtual Account (VA)? Defisini, Cara Bayar, dll Read More »

Apa Itu Fulfillment? Pengertian, Keunggulan, Alur Proses, dll

Fulfillment adalah salah satu istilah bisnis yang mungkin masih asing di telinga kamu. Jasa yang satu ini adalah salah satu jasa yang dapat memudahkan pelaku bisnis online maupun bisnis konvensional. Tertarik untuk mengetahui lebih lanjut? Simak penjelasan lengkapnya di sini, ya! Apa Itu Jasa Fulfillment? Fulfillment adalah jasa yang membantu penjual untuk memenuhi pesanan dari

Apa Itu Fulfillment? Pengertian, Keunggulan, Alur Proses, dll Read More »

Perbedaan Reseller dan Dropshipper: Untung dan Modal

Ternyata masih banyak orang yang bingung perbedaan reseller dan dropshipper dalam jual beli online. Kalau kamu ingin merintis bisnis online sebagai side hustle, wajib tahu perbedaan kedua istilah ini. Pasalnya, baik sistem reseller maupun dropship ini sangat cocok untuk dijalankan oleh pemula atau bagi kamu yang ingin berbisnis dengan modal yang minim. Perbedaan Cara Kerja

Perbedaan Reseller dan Dropshipper: Untung dan Modal Read More »

Pre-Order (PO): Kelebihan, Kelemahan, Tips Aman Transaksi

Pre-order adalah salah satu istilah paling populer dalam jual beli online. Pernah coba PO barang atau kamu adalah penjual yang menggunakan sistem ini? Sebaiknya ketahui juga kelebihan, kekurangan, hingga tips aman bertransaksi agar tidak jadi korban penipuan! Apa Itu Pre-Order? Pre-order adalah sistem jual beli di mana pembeli melakukan pemesanan untuk barang yang stoknya belum

Pre-Order (PO): Kelebihan, Kelemahan, Tips Aman Transaksi Read More »

Key Opinion Leader (KOL): Peran dan Bedanya dengan Influencer

Istilah KOL atau key opinion leader sudah tidak asing lagi dalam dunia digital marketing. Perannya memang sangat penting dalam membantu memasarkan sebuah produk. Seberapa penting perannya untuk memasarkan produk? Lalu, apa bedanya KOL dengan influencer? Ketahui penjelasan lengkapnya! Apa Itu Key Opinion Leader? Key opinion leader (KOL) adalah individu atau organisasi yang memiliki pengetahuan atau

Key Opinion Leader (KOL): Peran dan Bedanya dengan Influencer Read More »

Reseller: Pengertian, Keuntungan, dan Tips Sukses

Ingin jualan online sebagai reseller tapi masih bingung dengan konsepnya? Selain modal tidak besar, sistem ini juga lebih praktis karena menghemat waktu produksi. Sebelum terjun langsung, simak selengkapnya mulai dari pengertian, keunggulan, hingga tipsnya! Apa Itu Reseller? Reseller adalah penjual yang membeli barang dari supplier untuk dijual kembali. Sebagai reseller, kamu tidak perlu melakukan produksi

Reseller: Pengertian, Keuntungan, dan Tips Sukses Read More »

Apa Itu Resi? Fungsi Nomor dan Cara Lacak

Kamu mungkin tidak asing dengan istilah resi pengiriman, tapi apakah sudah paham apa pengertiannya? Ternyata selain untuk cek keberadaan barang yang dikirim, masih ada fungsi lainnya. Ketahui juga cara cek resi gratis! Apa Itu Resi? Resi adalah nomor yang didapatkan dari jasa pengiriman setelah kita melakukan pengiriman. Nantinya nomor resi bisa digunakan sebagai bukti kirim

Apa Itu Resi? Fungsi Nomor dan Cara Lacak Read More »