Media Sosial

7 Cara Membuat Instagram Shopping (Panduan Lengkap)

Masih bingung cara membuat Instagram Shopping Indonesia? Tak jarang para pemilik bisnis online sudah mencoba mengaktifkan fitur ini, namun gagal. Tak perlu bingung, kali ini Praktisidigital akan menjelaskan panduan lengkap agar permohonan kamu diterima. Apa Itu Instagram Shopping? Instagram Shopping adalah fitur yang akan membantu customer mengetahui harga barang yang dijual di Instagram secara langsung tanpa […]

7 Cara Membuat Instagram Shopping (Panduan Lengkap) Read More »

Mau Pakai Jasa Influencer? Pertimbangkan Hal-hal Ini

Tak terasa, udah 10 tahun berlalu sejak Instagram pertama kali muncul. Platform medsos yang satu ini jadi alasan di balik populernya praktik influencer marketing atau pemasaran produk dengan menggunakan jasa influencer. Meski begitu, masih ada banyak brand yang belum menjalankan praktik influencer marketing mereka secara maksimal. Jika kamu punya brand yang mau ikut-ikutan memakai jasa

Mau Pakai Jasa Influencer? Pertimbangkan Hal-hal Ini Read More »

Kapan Waktu Terbaik Buat Posting di Medsos?

Udah bukan rahasia lagi kalau media sosial atau medsos merupakan salah satu saluran penjualan yang efektif untuk melakukan pemasaran produk karena traffic-nya yang tinggi. Kalau akun medsos bisnis onlinemu bisa memanfaatkan traffic ini untuk menjaring pelanggan, kamu bisa mengkonversi mereka agar jadi pengunjung toko onlinemu. Konten yang kamu posting akan jadi kunci untuk menghasilkan konversi

Kapan Waktu Terbaik Buat Posting di Medsos? Read More »

Mau Jualan di Medsos? Perhatikan 10 Hal yang Lagi Tren Ini

Media sosial atau medsos dikenal sebagai salah satu saluran penjualan yang efektif untuk melakukan pemasaran produk karena memiliki website traffic yang tinggi. Meski begitu, bukan berarti kamu bisa dengan mudah mendapatkan pelanggan hanya dengan memajang produk yang kamu jual di medsos. Kamu harus paham juga apa yang sedang jadi tren untuk memaksimalkan konversi yang kamu

Mau Jualan di Medsos? Perhatikan 10 Hal yang Lagi Tren Ini Read More »

7 Cara Memaksimalkan Fitur Instagram Shopping

Pengajuan IG shopping sudah lolos dan diterima? Langkah selanjutnya yaitu terapkan cara memaksimalkan fitur Instagram Shopping. Jika berhasil melakukannya, maka penjualan toko online akan meningkat. Bagaimana caranya? Cek panduannya dalam artikel ini! Pemberitahuan Instagram Shopping diterima pada Facebook Commerce Manager Instagram Shopping merupakan salah satu cara terbaik untuk menampilkan produk dan mendorong lebih banyak penjualan.

7 Cara Memaksimalkan Fitur Instagram Shopping Read More »

21 Data Pengguna Medsos Buat Tahun 2021 yang Bisa Jadi Inspirasi Jualanmu

Sebelum mulai memasarkan produk di media sosial atau medsos, biasanya para marketer berpengalaman akan menganalisa dulu data pengguna medsos untuk menentukan siapa target pasarnya, mau fokus ke platform yang mana, dan lain-lain. Kamu pun sebenarnya bisa melakukan ini tanpa harus repot-repot ngumpulin data, soalnya udah kita rangkumin semua datanya di sini. Semoga bisa jadi inspirasi

21 Data Pengguna Medsos Buat Tahun 2021 yang Bisa Jadi Inspirasi Jualanmu Read More »

Bagaimana Perilaku Pengguna Medsos di Kuartal Ketiga Tahun 2020?

Kuartal ketiga tahun 2020 ini bisa dibilang merupakan masa di mana orang-orang jadi mulai terbiasa dengan kehidupan di kala pandemi. Salah satu dampaknya adalah kenaikan frekuensi penggunaan medsos. Sebagai seller, ini merupakan kesempatan emas untuk memasarkan produkmu di dua medsos terpopuler saat ini yaitu Facebook dan Instagram. Laporan terkait perilaku pengguna medsos di kuartal ketiga

Bagaimana Perilaku Pengguna Medsos di Kuartal Ketiga Tahun 2020? Read More »

4 Kebiasaan Pengguna Medsos di 2020 yang Bisa Menginspirasi Ide Marketing Bisnismu

Tanpa terasa, kita telah memasuki bulan terakhir di tahun 2020 ini. Tahun yang diwarnai pandemi Covid-19 ini mungkin akan selalu kita ingat hingga bertahun-tahun setelahnya. Lalu, bagaimana tren pengguna medsos di 2020 yang mungkin menarik buat kita bahas? Perusahaan analitik data media sosial Socialbakers telah merangkum tren pengguna medsos di tahun 2020 ini pada report

4 Kebiasaan Pengguna Medsos di 2020 yang Bisa Menginspirasi Ide Marketing Bisnismu Read More »

Facebook: Diskon Saat Pandemi Banyak Diminati

Setidaknya pada dua bulan terakhir di 2020 ini, ada dua festival belanja atau biasa dikenal dengan istilah Harbolnas (Hari Belanja Online Nasional)  yang jadi buruan banyak warganet yaitu pada tanggal 11.11 dan 12.12. Sejumlah promosi mulai dari potongan harga, diskon ongkir, dan promo-promo lainnya sukses membuat konsumen memilih untuk berbelanja di dua tanggal ini. Memangnya

Facebook: Diskon Saat Pandemi Banyak Diminati Read More »

5 Alasan Kenapa Tokomu Harus Punya Akun Medsos

Udah bukan rahasia umum lagi kalau salah satu jenis marketing yang wajib dilakukan saat ini adalah social media marketing. Mau brand besar atau kecil, hampir semuanya memiliki akun Facebook, Instagram, atau Twitter. Akun medsos yang kamu miliki bisa membuatmu selalu terhubung dengan pelangganmu, membangun brand awareness, serta meningkatkan penjualan. Kalau semua alasan tadi masih bikin

5 Alasan Kenapa Tokomu Harus Punya Akun Medsos Read More »